Harga dan Spesifikasi Lengkap Toyota Sienta Pekanbaru
Harga dan Spesifikasi Lengkap Toyota Sienta Pekanbaru dan Riau
Harga dan Spesifikasi Lengkap Toyota Sienta Pekanbaru – PT Toyota-Astra Motor (TAM) turut berpartisipasi dalam Indonesia International Motor Show (IIMS) 2016 yang berlangsung pada 7-17 April 2016. Selain menampilkan sejumlah model unggulan, Toyota juga akan memperkenalkan MPV baru di Kemayoran.

Toyota Sienta Pekanbaru
Ya, adalah Toyota Sienta yang dikatakan pabrikan hadir sebagai Multi Activity Vehicle. Mobil yang menjanjikan aspek fungsional ini hadir dengan desain modern dan dinamis.
“Sejalan dengan semangat Let’s Go Beyond,kami menghadirkan produk, teknologi, dan layanan terbaik guna memberikan tingkat kepuasan yang lebih tinggi bagi pelanggan melebihi ekspektasi mereka. Melalui semangat ini mobil Toyota jadi semakin menyenangkan, hadir lebih stylish dengan image jauh lebih mengesankan,” kata Henry Tanoto, Vice President PT TAM.

Toyota Sienta Pekanbaru
Sienta diproduksi lokal oleh Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN) di pabrik Karawang, Jawa Barat. Indonesia merupakan negara pertama di luar Jepang yang memproduksi Sienta.

Toyota Sienta Pekanbaru
Sedikit bocoran, Toyota Sienta nantinya akan ada 6 line up yang terdiri dari tipe E MT, G MT, G CVT, V MT, V CVT dan Q CVT.
Varian tertinggi yaitu tipe Q, akan mendapatkan fitur yang paling lengkap ditambah velg model two tone, MID TFT LCD 4.2 inchi, lampu LED Bi-beam dengan auto levelling ditambah warna interior dark brown.
Mesin yang akan di gunakan pada Toyota Sienta versi Indonesia adalah mesin 2NR-FE Dual VVT-i.
Harga Toyota Sienta Pekanbaru diperkirakan sekitar 200 juta hingga 300 jutaan.
Toyota Pekanbaru saat ini telah membuka pemesanan khusus Toyota Sienta Pekanbaru cukup dengan tanda jadi 5 juta. Informasi dan Pemesanan, hubungi Marketing Toyota Pekanbaru
JOEL SITOHANG
Hp/ WA: 0823 9291 8538
Pin BBM: 56A52FB9
www.toyota-pekanbaru.com